top of page

Ammonia (NH3)

Amonia adalah senyawa nitrogen dan hidrogen dengan rumus NH3. Amonia adalah gas yang tak berwarna dengan bau tajam yang khas. Amonia berkontribusi secara signifikan terhadap kebutuhan nutrisi organisme di atas bumi dengan berperan sebagai komponen makanan dan pupuk. Amonia, secara langsung maupun tidak langsung, juga banyak digunakan sebagai pembersih komersial.

Ammonia (NH3): Product
bottom of page